Langkah - Langkah
1. Bukalah Aplikasi Microsoft Word, Setelah Itu Muncul Blank Document
2. Memasukkan Teks Yang Ingin Digunakan
3. Lalu Untuk Membuat Tabel, Pilih Menu Insert Yang Ada Pada Tab Ribbon
4. Lalu Pada Menu Insert, Klik Kiri Pada Table Dan Pilih Convert Text To Table
5. Untuk Mengatur Font Dan Ukuran Tersedia Pada Menu Home Pada Ribbon Font
6. Untuk Menebalkan Font Juga Tersedia Pada Menu Home Bagian Ribbon Font Atau Bisa Mengklik Ctrl+ B
7. Untuk Mengatur Paragraph Agar Menjadi Rata Kiri Dan Kanan Bisa Mengklik Ribbon Paragraph Yaitu Justify Atau Ctrl+J
8. Untuk Memudahkan Mengoreksi Penulisan Huruf Pada Kata/Kalimat Dengan Cepat Pilihlah Change Case Pada Ribbon Font Menu Home
9. Untuk Mengatur Margin Kita Bisa Pilih Menu Page Layout Pada Ribbon Page Setup , Lalu Klik Margin Dan Bisa Memilih Ukuran Yang Sudah Disediakan, Selain Itu Kita Juga Dapat Custom Margin.
10. Dan Yang Terakhir Cara Mensisipkan Gambar Pada Ms Word Kita Bisa Memilih Menu Insert Pada Ribbon Illustrations
Tidak ada komentar:
Posting Komentar